Batam merupakan suatu pulau yang menjadi salah satu tujuan favorit para wisatawan di Indonesia. Inilah yang menjadi salah satu alasan fasilitas terkait wisata terus ditingkatkan. Dari mulai tersedianya tempat menginap seperti hotel Barelang, tempat wisata, dan tentunya tempat untuk berbelanja barang import murah. Jika Anda tertarik untuk mengisi liburan Anda dengan pergi ke Batam, maka…
Tag: tips liburan
Begini Cara Mengembalikan Semangat Kerja Setelah Liburan
Tak sedikit pekerja yang mengalami kesulitan untuk menghadapi kenyataan setelah liburan. Fakta bahwa Anda harus kembali bekerja setelah sebelumnya menghabiskan waktu dengan berkeliling kota di negara tujuan sudah cukup untuk mematahkan semangat bekerja Anda. Dan tiba-tiba saja, Anda rindu dengan segala hal yang mengingatkan Anda dengan momen traveling. Bahkan hal-hal kecil seperti mencari tiket pesawat,…
Tips Aman Liburan ke Pulau Komodo
Siapa sih yang tidak tahu Pulau Komodo? Tidak hanya warga lokal saja, namun pulau ini juga sudah sangat terkenal di luar negeri. Tidak heran banyak turis mancanegara yang mengunjungi pulau Komodo untuk bertemu dengan kadal raksasa ini. Nah, buat kamu yang juga ingin mengunjungi Pulau Komodo, selain membekali diri dengan asuransi perjalanan domestik, ada beberapa…
Tips Agar Liburan Ke Waterpark Menyenangkan
Berencana untuk menikmati keseruan beragam wahana air di Jakarta bersama dengan keluarga atau teman-temanmu? Memang, musim liburan seperti saat ini, wahana permainan air seperti waterpark biasanya dipenuhi dengan wisatawan. Jadi, kalau kamu ingin menikmati liburan sekolah dengan maksimal coba lakukan kegiatan ini dan tips berikut ini, agar liburanmu di waterpark bisa menyenangkan. Cek jam buka…
Tips Aman selama Perjalanan Panjang dengan Mobil
Berencana untuk pulang kampung atau berlibur dengan keluarga ke luar kota dengan menggunakan mobil sendiri? Melakukan perjalanan panjang apalagi dengan menyetir sendiri memerluan persiapan yang matang. Selain memiliki asuransi kecelakaan yang penting untuk melindungi diri, Anda juga harus tahu beberapa tips dan trik agar perjalanan panjang tersebut bisa dilewati dengan nyaman dan aman hingga tujuan….
Tips Liburan di Musim Hujan
Musim hujan sudah tiba! Meskipun begitu, hal ini tetap tidak menyurutkan niat wisatawan untuk berlibur. Termasuk kamu, bukan? Nah, kalau kalian akan liburan dalam waktu dekat dan sudah mempersiapkan segalanya termasuk asuransi travel murah, ada satu hal lagi nih yang harus diperhatikan: cuaca! Yuk, atasi masalah cuaca ini dengan mengikuti tips liburan di musim hujan…
Tips Aman dan Asik Liburan ke Luar Negeri Pertama Kali
Jalan-jalan atau liburan ke luar negeri pastinya merupakan pengalaman yang menyenangkan dan ditunggu-tungggu. Namun buat kamu yang baru pertama kali bepergian ke luar negeri, ini bisa jadi sesuatu yang membuatmu harap-harap cemas. Tenang saja, kamu tidak sendirian. Liburan ke luar negeri memang sedikit berbeda dengan liburan di negeri sendiri. Anda banyak hal yang mesti dipersiapkan,…