Bekerja penuh di rumah dari Senin sampai Jumat sejak awal pandemi barangkali buat kamu merasa jenuh berada di rumah terus. Pada akhirnya, kamu merindukan jalan-jalan atau makan-makan di restoran sewaktu akhir pekan. Tapi, situasi new normal yang belum kondusif betul juga buat kamu sedikit ragu untuk bepergian ke luar rumah. Jadinya, kamu ingin berkreasi di…