Bagi para perempuan yang akrab dengan berbagai produk perawatan kulit wajah dan juga fashion dari ujung kaki hingga kepala, pastinya sangat akrab dong dengan merek-merek ternama yang bertebaran? Sebutlah SKII, Chanel, L’Occitane, Zara, hingga Yves Saint-Laurent. Akan tetapi, meski kita telah memakainya setiap hari dan tampak ‘akrab’ dengan brand-brand ini, apakah kita telah memahami bagaimana…